Bupati Tuban Blusukan Ke Beberapa TPS

Palang-20140409-00547kabartuban.com – Kepedulian terhadap lancarnya pesta demokrasi pada  pemilihan anggota legeslatif (Pileg), di tunjukan Bupati Tuban, dengan  mengunjungi beberapa Tempat Pemunggutan Suara (TPS) di kecamatan Tuban, Palang, dan semanding. Rabu (9/4/2014).

Dari pantauan Kabartuban.com,. Terlihat mantan ketuan NU Cabang Tuban tersebut, memasuki TPS 3 Desa Palang Kecamatan Palang, pada jam 9.30 wib. dengan di dampingi, Kabag Humasy dan Media Teguh Setyobudi dan Kapolres Tuban AKBP Ucu Kuspriyadi, yang kebetulan melakukan pemantauan langsung di lapang.

Fathul Huda, Bupati Tuban, disela-sela kunjungannya, menuturkan “kami melakukan kunjungan dibeberapa kecamatan, untuk memantau jalannya pemilihan calon anggota legeslatif, di beberapa TPS. Kami berharap semoga tidak ada kericuhan, tetap kondisuf, kepada para caleg harus siap menerima hasil akhir, siap kalah dan siap menang.

kalaupun ada permasalahan, kami berharap langsung ditindak lanjuti, dan semoga tidak ada masyarakat yang tidak mengunakan hak pilihnya, karena ini menentukan langkah kita hingga lima tahun kedepan.

Setelah melakukan belusukan di TPS Desa Palang, Bupati Tuban dijadwalkan melanjutkan perjalanan menuju  Desa Tunah Kecamatan Semanding. (Ipul)

Populer Minggu Ini

Proyek Rehabilitasi Saluran Air di Tuban Bermasalah, Diduga Rusak Sebelum Selesai

kabartuban – Proyek rehabilitasi saluran air yang didanai dari...

Dua Tersangka Korupsi BUMD PT RSM Resmi Ditahan

kabartuban.com - Kejaksaan Negeri Tuban menahan dua tersangka kasus...

Warga Perumahan Ahsana Tuban Keluhkan Fasum yang Tak Kunjung Dibangun

kabartuban – Warga Perumahan Ahsana di Sugihwaras, Kecamatan Jenu,...

Dua Rumah di Bangilan Tuban Hangus Terbakar, Diduga Akibat Obat Nyamuk Bakar

kabartuban.com - Kebakaran menimpa dua rumah milik warga Dusun...

Tingginya Permintaan Dispensasi Kawin di Tuban, Dinas Pendidikan Soroti Peran Orang Tua

kabartuban.com - Permintaan dispensasi kawin (Diska) di kabupaten Tuban...
spot_img

Artikel Terkait