Pekerja Bangunan Tewas Tersengat Listrik Ruko

tersengatlistrikkabartuban.com – Akibat tersengat listrik teganggan tinggi, seorang pekerja bangunan tewas, saat hendak memasak besi kerangka bangunan ruko (Rumah Toko).

Korban tewas akibat sengatan listrik tersebut, diketahui bernama Tomo (39), Warga Dusun Karangrejo Desa Penambangan Kecamatan Semanding.

Dari informasi kabartuban.com korban mengerjakan bangunan ruko milik Elan Yuwati (35), yang berada di jalan Panglima Sudirman, Kelurahan Karangsari Kecamatan Tuban. Saat akan memasang besi konstruksi bangunan, korban tidak menyadari adanya kabel listrik berteganggan tinggi yang ada di atasnya.

“Tadi saya lihat Tomo sedang bekerja di ruko, di lantai atas. Saat di atas, dia pegang besi panjang, mungkin dia tidak sadar kalau diatas ada kabel listrik berteganggan tinggi. Besi itu menyentuh salah satu kabel yang ada di atasnya” ujar  Subandi, salah seorang saksi mata, yang juga tukang parkir.

Korban langsung meninggal di tempat, dengan luka bakar di tangannya, akibat tersengat aliran listrik.

“Korban  menggalami luka bakar di tanggannya, kami yang mengetahui tidak sempat menolong, korban langsung meninggal dunia” pungkas Subandi.

Sementara itu, jenazah korban langsung di bawa ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tuban, untuk keperluan identifikasi, dan hingga saat ini, pihak kepolisian masih melakukan penyelidikan lebih lanjut. (Pul)

Hot this week

Test Urine Driver, Semen Indonesia Logistik Pastikan Bersih Narkoba

kabartuban.com- Sebagai bagian dari upaya bersih Narkoba, PT Semen...

Kadinkes Klaim Misinformasi Delapan Bayi Tidak Dibiaya, Wartawan Bantah

kabartuban.com - Aksi long march yang dilakukan oleh PMII...

PMII Gelar Aksi Long March, Tuntut Keadilan Kesehatan untuk Masyarakat Miskin di Tuban

kabartuban.com - Persatuan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) kembali menggelar...

Pesan Bupati di Hari Anak Nasional, Peran Orang Tua Kunci Cetak Generasi Emas

kabartuban.com - Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP...

Perempuan Tewas Diseruduk Truk Tronton di Lampu Merah Simpang Mondokan

kabartuban.com - Seorang pengendara sepeda motor berjenis kelamin wanita...

Topics

Test Urine Driver, Semen Indonesia Logistik Pastikan Bersih Narkoba

kabartuban.com- Sebagai bagian dari upaya bersih Narkoba, PT Semen...

Kadinkes Klaim Misinformasi Delapan Bayi Tidak Dibiaya, Wartawan Bantah

kabartuban.com - Aksi long march yang dilakukan oleh PMII...

PMII Gelar Aksi Long March, Tuntut Keadilan Kesehatan untuk Masyarakat Miskin di Tuban

kabartuban.com - Persatuan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) kembali menggelar...

Pesan Bupati di Hari Anak Nasional, Peran Orang Tua Kunci Cetak Generasi Emas

kabartuban.com - Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP...

Perempuan Tewas Diseruduk Truk Tronton di Lampu Merah Simpang Mondokan

kabartuban.com - Seorang pengendara sepeda motor berjenis kelamin wanita...

Carik dari Jatirogo Tersangka Korupsi APMD

kabartuban.com - Setelah melakukan penyidikan terhadap 50 orang yang...

Siang Ini Kejari Tuban Akan Tetapkan Tersangka Kasus Penyelewengan APMD

kabartuban.com - Kejaksaan Negeri (Kejari) Tuban akhirnya akan menetapkan...

BPKPAD dan Bank Jatim Buka Layanan Pembayaran Pajak Daerah di CFD

kabartuban.com - Badan Pengelola Keuangan, Pendapatan dan Aset Daerah...
spot_img

Related Articles

Popular Categories

spot_imgspot_img