Waranggono Maju Nyaleg

foto indra rukmanakabartuban.com – Indra Rukmana (32), salah satu penari tayub atau yang biasa disebut “waranggono” asal Desa Tuwiri Wetan, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban, Jawa Timur itu, memberanikan diri maju sebagai calon anggota legeslatif dari Partai Gerindra.

Motifasi dirinya maju nyaleg, tidak lain adalah untuk membangkitkan kesenian tradisional khususnya tayuban agar lebih maju dan tidak  tergerus dengan budaya asing. “ motifasi saya maju nyaleg, untuk mewakili seniman di Kabupaten Tuban,” ujar Indra saat di temui kabartuban.com di kediamannya, sabtu (18/01/14).

Ibu dua anak  ini, memilih menggunakan metode kampaye dengan cara memanfaatkan profesinya, yakni  disaat pentas ia mensosialisasikan diri meminta doa dan dukungan dari warga. “ Karena saya gak banyak biaya, lewat profesi disaat pentas saya selipkan sosialisasi dan memohon doa dan dukungan dari masyarakat.” Tambah wanita yang sudah 14 tahun melakoni sebagai penari tayub ini.

Ia berharap jika nanti terpilih sebagai anggota legeslatif nanti, maka sebagai wakil rakyat ia akan memperdulikan nasib rakyat, dan meningkatkan kreatifitas kemampuan berkesinian di Kabupaten Tuban.

“Besar harapan saya jika terpilih menjadi anggota legeslatif, selain mewakili aspirasi dari masyarakat , saya akan meningkatkan kemampuan berkreatifitas kesenian tradisional,” harap indra. (af)

Hot this week

Test Urine Driver, Semen Indonesia Logistik Pastikan Bersih Narkoba

kabartuban.com- Sebagai bagian dari upaya bersih Narkoba, PT Semen...

Kadinkes Klaim Misinformasi Delapan Bayi Tidak Dibiaya, Wartawan Bantah

kabartuban.com - Aksi long march yang dilakukan oleh PMII...

PMII Gelar Aksi Long March, Tuntut Keadilan Kesehatan untuk Masyarakat Miskin di Tuban

kabartuban.com - Persatuan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) kembali menggelar...

Pesan Bupati di Hari Anak Nasional, Peran Orang Tua Kunci Cetak Generasi Emas

kabartuban.com - Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP...

Perempuan Tewas Diseruduk Truk Tronton di Lampu Merah Simpang Mondokan

kabartuban.com - Seorang pengendara sepeda motor berjenis kelamin wanita...

Topics

Test Urine Driver, Semen Indonesia Logistik Pastikan Bersih Narkoba

kabartuban.com- Sebagai bagian dari upaya bersih Narkoba, PT Semen...

Kadinkes Klaim Misinformasi Delapan Bayi Tidak Dibiaya, Wartawan Bantah

kabartuban.com - Aksi long march yang dilakukan oleh PMII...

PMII Gelar Aksi Long March, Tuntut Keadilan Kesehatan untuk Masyarakat Miskin di Tuban

kabartuban.com - Persatuan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) kembali menggelar...

Pesan Bupati di Hari Anak Nasional, Peran Orang Tua Kunci Cetak Generasi Emas

kabartuban.com - Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP...

Perempuan Tewas Diseruduk Truk Tronton di Lampu Merah Simpang Mondokan

kabartuban.com - Seorang pengendara sepeda motor berjenis kelamin wanita...

Carik dari Jatirogo Tersangka Korupsi APMD

kabartuban.com - Setelah melakukan penyidikan terhadap 50 orang yang...

Siang Ini Kejari Tuban Akan Tetapkan Tersangka Kasus Penyelewengan APMD

kabartuban.com - Kejaksaan Negeri (Kejari) Tuban akhirnya akan menetapkan...

BPKPAD dan Bank Jatim Buka Layanan Pembayaran Pajak Daerah di CFD

kabartuban.com - Badan Pengelola Keuangan, Pendapatan dan Aset Daerah...
spot_img

Related Articles

Popular Categories

spot_imgspot_img