Tag: Kabupaten Tuban

Tunjang Akses Informasi, Pemkab Tuban Perluas Layanan Internet Gratis ke Alun-Alun

kabartuban.com – Setelah sukses menghadirkan layanan internet gratis di GOR Rangga Jaya Anoraga, Tuban Abirama, dan Tuban Abhipraya, Pemerintah...

Wabah PMK Belum Berakhir, DPRD dan DKP2P Tuban Gelar Rapat Kerja

kabartuban.com – Kasus wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) yang menjangkit hewan ternak di Kabupaten Tuban belum berhenti. Dewan...

Komisi 2 DPRD Tuban Gelar Rapat Bahas Tambahan Jam Operasional Tempat Hiburan Malam

kabartuban.com – Komisi 2 Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban memanggil sebelas pemilik usaha hiburan malam yang sudah...

Usai Dibuka untuk Umum, Tarif Parkir di Sekitar Alun-Alun Tuban Melonjak

kabartuban.com – Pasca direnovasi dan mulai dibuka untuk publik, penarikan tarif parkir di kawasan Alun-alun Tuban menjadi sorotan masyarakat....

Disbudporapar Siapkan Tiga Kandidat Ketua Baru KONI Tuban untuk Tahun 2025

kabartuban.com – Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Tuban akan segera memiliki kepengurusan baru. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban melalui Dinas...

Operasi Penertiban: Petugas Gabungan Amankan Miras dan Sejumlah Pasangan Tidak Sah

kabartuban.com – Petugas gabungan yang terdiri dari Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan Pemadam Kebakaran (Damkar) Kabupaten Tuban,...

Pesona Baru Alun-Alun Tuban: Ikon Modern dan Ramah Lingkungan

kabartuban.com – Setelah direvitalisasi sekitar kurang lebih enam bulan, Alun-alun Tuban akhirnya kembali dibuka untuk masyarakat, Minggu (26/01/2025). Ikon...

Alun-Alun Tuban Akan Dibuka, DLHP Siapkan Rekayasa Lalu Lintas

kabartuban.com – Alun-alun Tuban akan segera dibuka, Dinas Lingkungan Hidup dan Perhubungan (DLHP) Kabupaten Tuban menemukan rekayasa lalu lintas...

Kecelakaan di Bancar Akibatkan Satu Nyawa Melayang

kabartuban.com – Kecelakaan lalu lintas kembali terjadi di wilayah hukum Polres Tuban. Kali ini, tragedi tersebut berlokasi di Jalan...

Curanmor Makin Marak, Polres Tuban Tangani Belasan Kasus dalam Sebulan

kabartuban.com – Kasus pencurian di kabupaten Tuban semakin marak, khususnya kasus pencurian kendaraan bermotor (Curanmor). Seperti yang ramai beredar...

Pemkab Tuban Terbitkan SE untuk Tangani Penyebaran Wabah PMK

kabartuban.com – Setelah muncul adanya laporan peningkatan kasus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) akibat cuaca ekstrem dan tingginya mobilitas...

Hotel Bintang Empat Pertama di Tuban Resmi Beroperasi

kabartuban.com – Lynn Hotel resmi beroperasi sebagai hotel bintang empat pertama di Kabupaten Tuban. Peresmian Lynn Hotel ditandai dengan...